Sokogrenjeng, 18 Mei 2022
Sedekah Bumi merupakan tradisi turun temurun yang dilaksanakan warga desa Sokogrenjeng, Kek. Kenduruan. Sedekah Bumi Merupakan wujud syukur terhadap tuhan yang maha esa, atas semua karunia warga dusun Soko dan Ngancar.Menurut warga setempat sedekah bumi merupakan simbul penghormatan warga masyarakat terhadap alam.
Pelaksanaan sedekah bimi ini biasanya dilaksanakan setelah panen raya. sedangkan Rangkaian kegiatannya, satu hari sebelumnya diadakan kerjabakti istilah orang kampung di namakan ( besik ) berhubung ...